JAKARTA, iNews.id – Siapa yang tidak mengenal Siwon Choi? Sosok K-Pop Idol ramah yang selalu peduli dengan gaya hidup sehat. Kepribadian Siwon yang sejalan dengan misi utama Sasa membuatnya didapuk sebagai brand ambassador untuk memperkenalkan rempah-rempah Indonesia ke mancanegara. Kabar gembira, Siwon Choi dan Sasa Santan Omega 3 menyapa penggemar di tanah air dalam #SasayangSiwon […]