JAKARTA, iNews.id – Executive Chairwoman MNC Group Liliana Tanoesoedibjo bersyukur bisa melenggang di New York Fashion Week (NYFW). Di ajang tersebut, dia menunjukkan koleksi AMERO Jewellery X Livette by Liliana Tanoesoedibjo. Dia mengatakan, dengan fashion show tersebut, menandakan wastra Nusantara siap go international. “Semua berjalan lancar. Kami bersyukur sekali bahwa Tuhan memberkati kita semua. Acaranya […]